Kesadaran para lansia tentang butuhnya tubuh untuk berolahraga sangat meningkat
Sudah terlihat pada pagi dan sore hari lapangan olahraga sudah dipenuhi oleh Lansia untuk berolahraga
Kenapa Lansia perlu olahraga...?
Mereka kan sudah tua harus banyak istirahat
Pendapat yang seperti ini yang membuat para Lansia sering terkena stroke dan penyakit berbahaya lainnya
Kenapa bisa demikian?
Karena olahraga untuk Lansia berfungsi untuk melancarkan peredaran darah sehingga dapat mengurangi risiko terjadinya penyakit jantung, stroke, asam urat dan kolesterol
Jika Lansia tidak melakukan olahraga, fungsi tubuh sudah mulai melemah sehingga proses pencernaan makanan akan susah, sehingga akan menyebabkan terjadinya penumpukan pada pembuluh darah dan akan menghambat fungsi kerja jantung, sehingga terjadilah penyakit dalam tubuh
Namun ketika Lansia rutin melakukan olahraga dan mengkonsumsi makanan sehat dengan banyak makan sayur dan buah, para Lansia pada usia senjanya akan terbebas dari penyakit
#untuk pola makan sehat silahkan di ikuti blog ini